Fallout 4 PC Juga Tawarkan Pre-load
Tinggal di sebuah negara yang belum didukung infrastruktur internet yang kencang dan stabil tentu jadi halangan untuk mulai mencicipi kenikmatan distribusi game-game digital secara maksimal....
View ArticleMalaysia Berencana Bangun Tim Nasional DOTA 2 – Taring!
Popularitas DOTA 2 memang tidak lagi terbendung. Dengan hadiah belasan juta USD yang diperebutkan di ajang The International tahun ini, DOTA 2 terus jadi bahan pembicaraan, tak hanya di kalangan...
View ArticleRise of the Tomb Raider Tak Gentar Hadapi Fallout 4
November 2015 memang menjadi bulan yang menyenangkan sekaligus mengerikan bagi sebagian besar gamer di seluruh dunia. Menyenangkan karena cukup banyak game papan atas yang meluncur bulan ini namun...
View ArticleDev. Beyond: Two Souls Umumkan Game Baru – Detroit
Game dengan genre interactive story memang menemukan momentum untuk bersinar setelah kesuksesan luar biasa yang dicapai oleh Telltale via The Walking Dead. Developer lain berusaha menawarkan daya...
View ArticleTekken 7 Menuju Konsol – Tanpa Kabar Versi PC!
Bandai Namco memang sudah mulai menguji dan mendistribusikan serangkaian mesin arcade gaming Tekken 7 di beberaparegion di Jepang. Game fighting berbasis Unreal Engine 4 ini memang sudah...
View ArticleStreet Fighter V Tetapkan Tanggal Rilis Pasti
Sang legenda akhirnya siap kembali dengan sebuah seri baru yang sempat membuka masa beta beberapa hari yang lalu. Diperkuat dengan visualisasi baru berkat implementasi Unreal Engine 4 yang memesona,...
View ArticleNo Man’s Sky Ditunda Tahun Depan!
Triliunan planet menunggu untuk dijelajahi, dengan ekosistem, atmosfer, hingga tantangan yang berbeda satu sama lain, ada begitu banyak alasan untuk menantikan proyek ambisius dari Hello Games – No...
View ArticleReview Prison Architect: Membangun Penjara Idaman!
Beragam tahanan bermasalah menunggu Anda dalam game ini Tugas arsitek ketika merencanakan sebuah bangunan tentunya selalu mengutamakan keamanan. Entah itu kekuatan kerangka bangunannya sendiri atau...
View ArticleCrytek Kembangkan Game Virtual Reality untuk PS4
Ajang Paris Games Week 2015 dimanfaatkan berbagai perusahaan untuk memperkenalkan karya terbaru mereka. Salah satunya adalah Crytek yang kali ini kembali memamerkan game garapannya yang sempat hadir...
View ArticleReview Mushroom 11: Menguji Kesabaran Anda!
Apa yang Anda pikirkan ketika pertama kali membicarakan sebuah game yang menjadikan puzzle sebagai nilai jual utama? Maka otak Anda mungkin langsung akan memberikan bayangan game-game dengan teka-teki...
View ArticleNaughty Dog Unjuk Multiplayer Uncharted 4
Ia mungkin lebih dikenal sebagai sebuah game action yang lebih menjual pengalaman mode single player dengan kekuatan cerita, karakter dan visual yang mumpuni. Namun bukan berarti, Uncharted tak punya...
View ArticleRilis Ulang, Batman: Arkham Knight PC Beri Kompensasi
Hari yang dinantikan banyak gamer PC, terutama mereka yang sudah lama mengikuti seri Arkham akhirnya tiba juga! Harus berkutat dengan masalah teknis yang memalukan, hingga cukup untuk memaksa mereka...
View ArticleNieR Automata Bagi Detail Perdana
Platinum Games tampaknya jadi salah satu developer yang tengah sibuk luar biasa saat ini. Setelah mengembangkan Transformers: Devastation bersama dengan Activision, ia juga terlibat dalam proyek game...
View ArticlePenjualan PS4 Sudah Melebihi 25 Juta Unit!
Tak dapat dipungkiri bahwa sejauh persaingan antara dua konsol current-gen, PlayStation 4 dan Xbox One, produk garapan Sony itu memang nampak lebih unggul, khususnya dari segi penjualan. Pihak...
View ArticleHitman Perlihatkan Skala Misi via Trailer Terbaru
Hampir sebagian besar dari kita tentu setuju bahwa menjadi sesuatu yang tidak esensial untuk merombak sebuah formula yang sebenarnya sudah berhasil di pasaran, diterima positif oleh konsumen dengan...
View ArticleAkhirnya, Gran Turismo Tuju PS4!
Salah satu game simulasi balap terbaik, Gran Turismo memang bukan sebuah game racing yang bisa “dinikmati” begitu saja, apalagi jika Anda adalah penggila racing arcade yang justru lebih familiar...
View ArticlePreview Assassin’s Creed Syndicate: Lebih Baik Daripada Unity!
Bosan atau masih terus menunggu setiap seri baru yang keluar, hanya dua respon yang tampaknya mengikuti setiap rilis Assassin’s Creed ke pasaran. Sesuatu yang sangat bisa dimengerti, apalagi mengingat...
View ArticleThe Division Mulai Buka Pre-Order di Steam
Tanggal rilis yang terhitung masih lama tampaknya bukan halangan bagi para publisher untuk memaksimalkan hype yang sudah terbangun. Hal inilah yang juga terjadi dengan salah satu game yang paling...
View ArticleMiitomo – Game Mobile Pertama Nintendo
Dalam sebuah pertemuan dengan para investor di Tokyo, Jepang, Nintendo akhirnya mengungkap sedikit detail dari game mobile pertama mereka yang ditujukan untuk smartphone. Menurut pihak perusahaan,...
View ArticleWild – Kendalikan Beragam Binatang di Game Open-World!
Beberapa dari Anda mungkin masih ingat dengan game yang satu ini, sementara tak terlalu membingungkan jika Anda mulai melupakannya. Diperkenalkan di tahun 2014 silam, Wild hanya memperlihatkan...
View Article