Pendanaan Star Citizen Kini Lampaui 1,4 Triliun Rupiah!
Pernahkah Anda membayangkan bahwa rasa cinta sebuah komunitas pada satu produk tertentu bisa berujung sesuatu yang tak sekedar klise, namun punya kontribusi nyata untuk mewujudkannya? Bahwa harapan...
View ArticleFable Legends Ditunda ke 2016
Fable adalah sebuah game action RPG open-world yang terhitung unik. Tak hanya dari sisi visual yang terasa begitu fantasi dan “kartun”, cerita lumayan menarik dan beragam meta game serta pilihan moral...
View ArticleEmulator Wii U untuk PC Lemparkan Update Signifikan
Kehadiran platform yang lebih kuat tentu saja berarti dua hal – game dengan kualitas visual lebih mumpuni dan kemampuan emulasi game-game lawas yang lahir dari perangkat yang lebih lemah. Lihat saja...
View ArticleUbisoft Siapkan Assassin’s Creed Versi Remaster?
Jika Anda merasa seri game Assassin’s Creed yang meluncur di platform current-gen saat ini kurang banyak, jangan khawatir. Ada kemungkinan Ubisoft berencana memperkaya penawarannya. Baru-baru ini,...
View ArticleSimak Aksi Albert Wesker di Resident Evil 0 HD Remaster!
Remaster memang tengah menjadi kebijakan “idola” baru untuk Capcom. Setelah penjualan fantastis yang ditelurkan oleh Resident Evil HD Remaster di awal tahun, Capcom menjajal banyak proyek serupa...
View ArticleFinal Fantasy VII Remake PART I Sudah Rampung?
Oke, ambil nafas, tenangkan diri, dan baca kalimat di atas baik-baik. Hampir sebagian besar dari kita tampaknya punya ekspektasi tersendiri ketika membicarakan Square Enix, apalagi sosok Tetsuya...
View Article10 Game Paling Mengecewakan di 2015!
Menjelang penutupan tahun, dan tidak ada lagi momen yang lebih tepat untuk melihat apa yang sudah kita lakukan selama setahun terakhir ini, tentu saja – lebih pada kapasitas kita sebagai seorang...
View ArticleRise of the Tomb Raider PC Rilis Januari 2016?
Kabar baik bagi Anda para gamer PC yang menantikan game “eksklusif” Xbox One, Rise of the Tomb Raider. Setelah pada Juli lalu dipastikan hadir awal tahun 2016, kabar terbaru yang dibocorkan oleh...
View ArticleCrytek Umumkan Game Virtual Reality Baru – The Climb
Crysis, nama yang satu ini di masa lalu tak hanya sekedar merepresentasikan sebuah game action shooter saja, melainkan lambang supremasi PC sebagai platform gaming, terutama dari sisi visual. Sang...
View ArticleUpdate 6.86 DOTA 2 Tawarkan Banyak Hal Baru!
Anda yang cukup aktif mengikuti komunitas besar DOTA 2 di dunia maya, seperti Reddit misalnya, tentu sangat mengerti antisipasi, hype, dan sedikit rasa frustrasi yang muncul menantikan update terbaru...
View ArticleHideo Kojima Resmi Hengkang dari Konami!
“Liburan”, ini alasan yang dilemparkan Konami ketika banyak media melaporkan perihal hengkangnya sang otak di balik franchise Metal Gear Solid – Hideo Kojima dari perusahaan publisher raksasa asal...
View ArticleBos Besar Sony Bicarakan Dead or Alive Xtreme 3
Sebuah identitas yang memang tak bisa lagi disangkal, bahwa franchise Dead or Alive milik Team Ninja dan Koei Tecmo selalu menjadikan sensualitas sebagai salah satu nilai jual ekstra yang mungkin...
View ArticleBayonetta Siap Bergabung di Super Smash Bros
Nintendo secara resmi mengumumkan karakter-karakter baru yang akan meramaikan roster dari Super Smash Bros. Kali ini, giliran Bayonetta yang dipastikan segera bergabung sebagai DLC karakter untuk Wii...
View ArticleReview DiRT Rally: Game Racing untuk Gamer Hardcore!
DiRT Rally menggabungkan kesulitan tinggi dan simulasi balapan rally Game balapan bertajuk Rally bukan sesuatu yang mudah ditemukan tahun ini. Bila menghitung jumlahnya, game bertema balapan melawan...
View ArticleJagatPlay NgeRacau: Kojima, Kok Sony Sih? Benci Aku!
Hari ini adalah hari yang cukup menyenangkan dan bahagia buat gua pribadi. Gimana kagak? Setelah nunggu cukup lama, Hideo Kojima – salah satu sosok industri game yang gua pribadi paling kagumi...
View ArticleAttack on Titan PS4 Hadirkan Female Titan
Mungkin sebagian besar dari Anda yang menyukai Attack on Titan termasuk dalam golongan orang yang menantikan kehadiran game terbarunya. Tak heran, dari beberapa bocoran screenshot dan trailer, game...
View ArticleGame Terbaru Kojima Dipastikan Akan Tuju PC!
Banyak gamer PC yang alih-alih bahagia dan merayakan hengkangnya Kojima dari Konami yang selama ini memperlakukannya dengan tidak pantas, justru merasa takut dan cemas dengan fakta bahwa sang studio...
View ArticleTekken 7 Buka Kemungkinan Tuju PC
Sejauh ini para gamer PC yang menyukai genre Fighting bisa tersenyum lebar mengingat beberapa game populer dipastikan telah atau akan hadir. Sebut saja Mortal Kombat X, Guilty Gear Xrd-sign, dan...
View ArticleKonami Buka Lowongan untuk Metal Gear Baru
Kojima, Kojima, Kojima,kata ini yang mungkin terus Anda dengar selama 24 jam terakhir, bahkan dari situs kami sendiri. Sesuatu yang sangat bisa dimaklumi, karena pada akhirnya, setelah belasan tahun...
View ArticleSpesifikasi PC untuk Dark Souls 3
Meski tergolong sebagai game yang cukup sulit untuk ditaklukkan, seri Dark Souls tetap punya basis fans-nya tersendiri, termasuk di ranah PC. Dan untuk pertama kalinya sejak game pertamanya, para...
View Article