Xbox Untung, Microsoft Rugi
Hype yang terbangun maksimal di awal pengenalannya memang membuat Sony dan produk konsol andalan mereka – Playstation 4 berada di atas angin saat ini. Kebijakan Xbox One yang tidak populer di bawah...
View ArticleDev. Tak Tertarik Bocorkan Cerita Pasti Her Story
Anda yang sempat mengikuti review JagatPlay selama satu bulan terakhir tampaknya tidak akan asing lagi dengan judul game unik yang satu ini. Benar sekali, kita membicarakan produk game yang mungkin...
View ArticleResident Evil 2 Berbasis Unreal Engine 4 Hampir Rampung
Capcom memang bisa dibilang, tengah tergila-gila dengan proses Remaster. Hanya dalam waktu kurang dari satu tahun, mereka sudah melemparkan banyak produk serupa dengan tingkat kesuksesan yang lumayan...
View ArticleDev. Lords of the Fallen Umumkan Proyek RPG Baru – The Surge
Pendekatan action RPG yang ditawarkan From Software lewat produk andalan mereka seperti Demon Souls, Dark Souls, dan Bloodborne memang melahirkan “fenomena” baru di industri game. Banyak developer...
View ArticleKasus Doping Ternyata Juga Terjadi di Scene e-Sports!
Fairplay adalah esensi utama olahraga. Bahwa pertandingan yang berjalan akan sangat ditentukan oleh skill atau kerjasama masing-masing tim, dan tidak banyak ditentukan oleh faktor di luar kedua hal...
View ArticleGears of War: Ultimate Edition PC Datang Lebih Terlambat
Agak menyedihkan memang, mengingat bagaimana Microsoft berhenti melakukan proses port untuk Gears of War 2 dan Gears of War 3 ke PC setelah penerimaan versi pertama yang cukup baik. Untungnya, lewat...
View ArticlePenulis Cerita Assassin’s Creed Angkat Kaki dari Ubisoft
Berusaha merilis sebuah franchise secara tahunan memang menjadi pedang bermata dua untuk publisher. Di satu sisi, rasa familiar dengan cerita yang berkesinambungan akan membuatnya mudah sukses di...
View ArticleDead Island Juga Dapatkan Versi Definitive Edition?
Sebuah fenomena menarik terjadi di industri game, dimana judul-judul yang sesungguhnya belum tergolong game lawas dijual kembali dengan berbagai peningkatan untuk tampil menawan di platform masa kini....
View ArticleHatsune Miku Bergabung di Persona 4: Dancing All Night!
Beberapa mencintai desain-nya, sementara yang lain mengagumi gelombang kreativitas musik yang lahir dari eksistensinya sebagai suara digital di belakang banyak lagu keren. Terlepas dari apapun...
View ArticleCOD: Black Ops 2 Lebih Populer Dari Red Dead Redemption?
Kabar menarik disampaikan oleh Microsoft di ajang E3 2015 lalu soal konsol andalan mereka, Xbox One. Ya, apalagi kalau bukan fitur backward compatibility dimana gamer kini bisa memainkan game-game...
View ArticleJadwal The International 2015 DOTA 2 – Waktu Indonesia Barat
Ratusan Milyar Rupiah dipertaruhkan dalam sebuah momen e-Sports terbesar di tahun 2015 ini, tidak perlu lagi diragukan. Tim-tim terbaik dari seluruh penjuru dunia berkumpul di satu arena yang sama,...
View ArticleRise of the Tomb Raider PS4 Terlambat 1 Tahun!
Beragam demo singkat yang dilontarkan Crystal Dynamics selama event E3 2015 silam memang membuktikan satu hal, bahwa Rise of the Tomb Raider terlihat seperti petualangan Lara Croft yang selama ini...
View ArticleFive Nights at Freddy’s 4 Dirilis Tiba-Tiba!
“Tanggal rilis saat ini tidak lagi punya arti apapun untuk para publisher”, berapa sering Anda mendengar keluhan yang satu ini? Sesuatu yang sangat bisa dimengerti, jika melihat tindak tanduk...
View ArticleFallout Anthology untuk PC Dikemas Dalam Nuklir Kecil
Sebagian besar gamer saat ini tampaknya sedang menantikan kehadiran salah satu game action RPG open-world terbaik racikan Bethesda – Fallout 4. Menjadi highlight di moment E3 2015 kemarin, ia seolah...
View ArticleDoom Rilis Segudang Screenshot Terbaru
Bagi Bethesda, ini adalah momen untuk mulai “menghidupkan kembali” franchise-franchise populer mereka di masa lalu. Kita tentu tidak hanya membicarakan Fallout 4 yang akan dirilis dalam beberapa bulan...
View ArticleFinal Fantasy Juga Bergabung di DOTA 2?
Popularitas DOTA 2 sebagai salah satu game “terbesar” di dunia saat ini , memang tidak lagi bisa dibantahkan. Sebagai scene e-Sports kompetitif paling sukses, dengan hadiah ratusan Milyar Rupiah...
View ArticleReview Journey: Terasa Begitu Intim!
Sebagian besar gamer pemilik Playstation 3 tampaknya tidak akan asing lagi dengan nama Journey. Proyek game racikan developer – thatgamecompany yang terkenal lewat proyek eksperimental mereka seperti...
View ArticleNvidia Tawarkan Bundle MGS V: The Phantom Pain PC
Metal Gear Solid V: The Phantom Pain menjadi salah satu game yang paling diantisipasi kehadirannya tahun ini. Para gamer di seluruh dunia pun seolah telah menyiapkan diri untuk menyambut peluncurannya...
View ArticleLords of the Fallen PC Akhirnya Bisa Dibajak!
Denuvo, hampir sebagian besar gamer PC tampaknya tidak akan asing lagi dengan nama yang satu ini. Sistem anti-bajakan yang sempat diyakini akan berakhir “memble” ini ternyata terbukti efektif untuk...
View ArticleBoss Deus Ex: Mankind Divided Bisa Dikalahkan Dengan Ngobrol
Untuk sebuah seri baru yang didesain untuk membangkitkan kembali franchise yang hampir “padam”, Deus Ex: Human Revolution dari Eidos Montreal dan Square Enix memang berhasil menjalankan tugas tersebut...
View Article