Dynasty Warriors Terbaru Jadi Game Strategy RPG
Apa yang Anda pikirkan ketika mendengar kata “Dynasty Warriors”? Sejak eksistensinya di Playstation 2 dahulu, game yang dikembangkan Omega Force dan Koei Tecmo ini memang bisa dibilang sebagai salah...
View ArticleKonsol Klasik NES Ini Dijual 66 Juta Rupiah!
Seberapa besar kecintaan Anda terhadap console tua nan legendaris NES, yang notabene menjadi bagian dari sejarah perkembangan video game modern? Bila Anda saking cintanya sampai rela mengeluarkan uang...
View ArticleNioh Akan Tawarkan Demo Alpha
Nioh? Jika Anda sempat kesulitan mengingat game yang satu ini, maka dua kata ini seharusnya sudah cukup untuk membuat otak Anda kembali menggali informasi terkait darinya – Onimusha dan Dark Souls....
View ArticleDOTA 2 Lebur Virtual Reality ke Spectator Mode!
Setelah penantian yang cukup lama, Valve dan HTC akhirnya merilis produk virtual reality hasil kerjasama mereka – HTC Vive kepada publik. Ditawarkan di range harga termahal diantara tiga produk yang...
View ArticleThe Division Akan Ban Permanen Cheater
Terlepas apapun jenis game ataupun komunitas yang ia usung, eksistensi cheater untuk sebuah game multiplayer online selalu jadi fenomena yang tak bisa dihindari, apalagi jika menyangkut game dengan...
View ArticleRock Band 4 Gagal Tuju PC
Permintaan soal Rock Band versi PC memang sesuatu yang sudah sering kita dengar mengemuka selama beberapa tahun terakhir ini. PC harus diakui memang kekurangan game ritme popular seperti franchise...
View ArticleNaughty Dog Akan Dorong PS4 Lebih Jauh Setelah Uncharted 4
Konsol merupakan sistem yang tertutup dan sulit untuk diupgrade, tidak seperti PC gaming yang dapat kapan saja ditingkatkan kemampuannya. Itu pula yang biasanya membatasi kreasi dan kemampuan tampilan...
View ArticleReview Ashes of The Singularity: Perang Kolosal Dengan Ribuan Unit!
Perang dalam Ashes of The Singularity melibatkan ribuan unit sekaligus! Ketika berbicara mengenai perang, game merupakan media yang paling sering membawanya sebagai tema utama. Meskipun media film juga...
View ArticlePolitisi Amerika Serikat Korupsi untuk Beli Game PC?
Tak hanya Anda, kami juga setuju bahwa judul di atas memang merangkai sebuah kejadian absurd yang mungkin tak pernah Anda pikirkan sebelumnya. Ketagihan video game memang seringkali membuat banyak...
View ArticleQuantum Break PC Punya “Hadiah” untuk Para Pembajak
Ada-ada saja ulah developer game untuk menandakan game yang Anda mainkan adalah versi bajakan. Setelah sebelumnya game Serious Sam sempat mengejutkan gamer pemain game bajakannya dengan musuh yang...
View ArticleGears of War 4 Tetapkan Tanggal Rilis Pasti
Salah satu game eksklusif Xbox One yang cukup diantisipasi tahun ini, memang bukan pekerjaan yang mudah untuk melanjutkan sebuah franchise yang sebelumnya sudah punya akhir cerita yang cukup jelas....
View ArticleRilis Final Fantasy VII Remake akan Mirip FF XIII
Beberapa gamer menyebutnya sebagai sebuah keputusan yang bisa dimengerti, namun tak sedikit pula yang melihatnya tak lebih dari usaha Square Enix untuk mengeksploitasi lebih jauh sebuah seri yang bisa...
View ArticleCapcom Tunda Rilis Resident Evil: Umbrella Corps
Di tengah usaha mereka untuk kembali ke akar Resident Evil masa lampau, terutama lewat beragam proyek Remaster dan Remake yang tengah dikerjakan, Capcom juga tak berhenti mendorong pendekatan cita...
View ArticleDynasty Warriors: Eiketsuden Rilis Screenshot Perdana
Mengejutkan sekaligus menarik, dua reaksi seperti ini yang tampaknya muncul dari reaksi gamer ketika mendengar kabar soal Dynasty Warriors: Eiketsuden – seri terbaru Dynasty Warriors yang baru...
View ArticleReview Razer Leviathan Mini: Ukuran Mini, Suara Monster!
Razer Leviathan Mini merupakan speaker gaming yang kuat Bagi gamer, suara yang bisa diandalkan sama pentingnya dengan perangkat gaming lain yang berinteraksi langsung dengan game, seperti mouse dan...
View ArticleHarmonix Kecewa dengan Gagalnya Rock Band 4 ke PC
Terkadang sekadar suara dan ketertarikan yang terus mengemuka di dunia maya tak bisa jadi validasi bahwa sebuah aksi untuk memenuhi setiap darinya pasti akan berakhir manis. Fakta keras inilah yang...
View ArticleGame Klasik – Fear Effect Hidup Kembali!
Bagi gamer veteran yang telah mengecap dunia gaming sejak masa PlayStation pertama, tentunya sangat mengenal titel game action bernama Fear Effect. Game yang dirilis pada Februari 2000 tersebut...
View ArticleReview SteelSeries Apex M260: Menjual Fungsi dan Ketahanan!
Steelseries Apex M260 Steelseries Apex M260? Tenang saja, karena kami juga sama bingungnya dengan Anda. Seperti proses review pada umumnya, kami melakukan sedikit proses pencarian informasi untuk tahu...
View ArticleGame Attack on Titan Terbaru Dipastikan Tuju PC!
Godaan yang dilemparkan Koei Tecmo memang sulit untuk ditangani, apalagi kesan bahwa proyek terbaru mereka waktu itu memang game Attack on Titan yang selama ini kita dambakan. Ia seolah berhasil...
View ArticleTeknologi Baru Buat Anda jadi Karakter Utama Game!
Sebagian besar game yang tersedia di pasaran saat ini memang menawarkan kesempatan untuk bermain peran,menjalankan cerita dari sudut pandang karakter fiktif dan menyelami setiap konflik yang harus ia...
View Article